Warga Kerja Bakti Bersihkan Material Longsor
Desa Terbah 25 Desember 2017 18:38:59 WIB
Terbah(sida_samekta)Tanah longsor yang menutup jalan utama Desa Terbah membuat akses transportasi dan listrik tertutup total.Keesokan harinya warga yang dipandu oleh dukuh dan perangkat desa bergotong royong untuk menyingkirkan material yang longsor.Tidak hanya warga Terbah beberapa elemen MUSPIKA kecamatan Patuk dan Puskesmas Patuk II juga turut serta dalam kerja bakti.Setelah hampir 5 jam akhirnya jalan sudah bisa dilewati walaupun material longsor masih tertumpuk di bahu jalan.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Publikasi APBKAL TA 2025 Kal Terbah
- Publikasi Realisasi APBKAL TA 2024 Kal Terbah
- Perkal Nomor 5 tentang APBKAL TA 2025
- Perkal tentang LPJ APBKAL TA 2024 Kalurahan Terbah
- Laporan pertanggungjawaban APBKAL Tahun Anggaran 2023
- Peraturan Kalurahan Tentang APBKAL 2024 Kalurahan Terbah
- Peresmian Pergantian Antar Waktu Bamuskal Terbah