Tekad Manunggal, Optimalkan Pengolahan Ganyong
Desa Terbah 25 April 2018 00:16:42 WIB
Terbah(sida_samekta)Kelompok Pemberdayaan Tekad Manunggal merupakan salah satu kelompok yang berada di Desa Terbah. Kelompok ini memprioritaskan pengolahan bahan pangan lokal dengan abhan utama ganyong. Tanaman ganyong yang telah menjadi komoditas unggulan di Desa Terbah dimannfaatkan secara optimal oleh kelompok ini. Tekad manunggal awalnya merupakan kelompok binaan langsung dari DISPERINDAKOP Kabupaten Gunungkidul. Dengan anggota kurang lebih 28 orang,kelompok ini juga mendapatkan binaaan dari KKN UGM Tahun 2015.
Berbagai macam makanan olahan yang berasal dari pati ataupun tepung ganyong sudah mulai diproduksi.Ada berbagai camilan dengan berbagai varian rasa dan nama. Mulai dari mi kering Ganyong, kue kering ganyong dan stik ganyong.Semua varian camilan ini busa dipesan dengan langsung menghubungi ketua kelompok yaitu ibu TITIK Lestari yang beralamat di Dusun Pudak Desa Terbah Patuk Gunungkidul.
terlepas dari berbagai produk yang telah dihasilkan,kelompok ini masih mempunai kendala dalam permodalan dan pemasaran.Kedepannya,kelompok ini masih memerlukan bantuan berbagai pihak untuk perkembangannya dan memeaksimalkan tujuaannya yaitu peningkatan kesejahteran anggotanya.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Laporan pertanggungjawaban APBKAL Tahun Anggaran 2023
- Peraturan Kalurahan Tentang APBKAL 2024 Kalurahan Terbah
- Peresmian Pergantian Antar Waktu Bamuskal Terbah
- LAPORAN REALISASI PELAKSANAAN APBKAL TA 2022 KALURAHAN TERBAH
- APBKAL KALURAHAN TERBAH TA 2023
- Upacara memperingati Hari Ibu ke-94 di Kalurahan Terbah
- Kegiatan Apel Kerja Pemerintah Kalurahan Terbah